Selasa, 28 Juli 2020

DARING BAHASA INGGRIS KLAS 8 SMP

AUDIO

Suara Audio : (Tapescript Let’s Talk IX = Unit 3, Task E, page 57) : halaman 240



1.       Lisa wants to make orange juice. She has already prepared two oranges, water and ice. But she’s still looking for something. What is it ? (Lisa ingin membuat jus jeruk. Dia sudah mempersiapkan dua jeruk,air dan es. Tetapi dia masih mencari sesuatu. Apakah dia ?)

2.       I have this device at home. Everytime I need a drink, I just press the lever and the water flows. Actually, there are two levers, for hot and cold water. What am I talking about ? (saya mempunyai alat ini di rumah. Setiap waktu saya perlu minum, Saya hanya menekan tuas dan air mengalir. Sesungguhnya, ada dua tuas, untuk air panas dan dingin. Apa yang saya sedang bicarakan ?)
3.       When you put this device in your room, you’ll feel like you are on the mountain. The air is cold. The truth is  that I want to have one to put in my bedroom because recently the weather is hot at night. What is the electronic appliance I need ? (Ketika anda meletakkan alat ini di ruang anda, anda akan merasa seperti anda /berada/ di gunung. Udara /terasa/ dingin. Sebenarnya saya ingin memilikinya untuk diletakkan di ruang tidur saya karena cuaca saat ini panas pada malam hari. Apakah peralatan elektonis yang saya perlukan ?)
4.       You can wash your clothes faster by using this machine than by using your hands. What machine is it ? (Anda dapat mencuci pakaian anda lebih cepat dengan menggunakan mesin ini daripada dengan menggunakan tangan anda. Mesian apa dia ?)
5.       Ratih wants to make chocolate cakes. The first thing she does is mixing sugar and the butter. To make it faster, she uses a certain electronic appliance. What does Ratih use ? (Ratih ingin membuat kue coklat. Hal pertama yang dia kerjakan adalah mencampur gula dan mentega. Untuk membuatnya lebih cepat, dia menggunakan suatu alat elektronik tertentu. Apa yang Ratih gunakan ?)
6.       Everytime I go traveling and visiting interesting places. I never forget to bring this stuff. I use it to take the pictures of those places. What is this stuff ? (Setiap saat saya pergi mengadakan perjalanan dan mengunjungi tempat menarik. Saya tak pernah lupa membawa benda ini.Saya menggunakannya untuk mendapatkan gambar tempat itu. Apa benda ini ?)
7.       To make fruits and vegetables fresh for a couple of days, you can put them in this ‘magic cupboard’. What do you actually call it ? (Untuk membuat buah dan sayuran segar untuk beberapa hari, anda dapat meletakkan mereka di dalam ‘lemari sihir’ ini. Apa sesungguhnya anda menyebutnya ?)
8.       Mrs. Indra is in the kitchen. She cooks corn soup. To make this soup, she uses a special equipment that needs gas. If you light this equipment, it will produce a blue flame. What is the kitchen equipment that I’m talking about ? (Bu Indra di dapur. Dia memasak sop jagung. Untuk membuat sop ini, dia menggunakan alat khusus yang memerlukan gas. Jika anda menyalakan alat ini, dia akan menghasilkan nyala biru. Apa peralatan dapur yang sedang saya bicarakan ?)
9.       You’ve just borrowed a CD of your favourite movie. Now, you want to play it. You turn on the TV, and then turn on an electronic device and you insert the CD into it. What is the name of the device ? (Anda baru saja meminjam CD film favorit anda. Sekarang, anda ingin memainkannya. Anda menyalakan TV, dan kemudian menyalakan suatu alat elektronik dan anda memasukkan CD tersebut ke dalamnya. Apa nama alat tersebut ?)
10.    You can use this electronic appliance to cook rice. What is it called ? (Anda dapat menggunakan alat elektronik ini untuk memasak nasi. Disebut apa dia ? )

Pilihan Jawaban : 
a.       a rice cooker : penanak nasi ;
b.       an air-conditioner : pendingin ruangan ;
c.        a blender : blender ;
d.       a refrigerator/ fridge : lemari es ;
e.        a VCD player : pemutar VCD ;
f.        a digital camera : kamera digital ;
g.       a water dispenser : penanak nasi ;
h.       a gas stove: kompor gas ;
i.         a mixer : mikser ;
j.         a washing machine: mesin cuci ;


Tidak ada komentar:

Posting Komentar